SELAMAT DATANG DI STASIUN RRI SAMPANG; SEKALI DI UDARA TETAP DI UDARA PRO3

Halaman

Kamis, 23 Agustus 2012

JAMBU AIR BUAH KHAS ORANG SAMPANG

SAMPANG: Tanaman jambu air camplong hanya ditemukan di daerah Sampang Madura pada pekarangan atau kebun. Tanaman ini mampu memberi penghasilan yang cukup, meski diusahakan dengan teknologi budi daya yang sangat sederhana. Jika ditanam dengan teknologi budi daya yang lebih baik, dipastikan produksi buah jauh meningkat. Salah satu penjual jambu air SUMINATUN mengatakan dengan harganya yang sangat manis pihaknya mampu menjual jambu air perharinya 300 buah. Ditambahkan SUMINATUN para pembeli paling banyak di waktu –waktu lebaran , dikarenakan jambu air tersebut, dibuat oleh oleh untuk keluarganya.(Umam)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar